× BerandaDaerahNasionalPolitikHukum kriminalInvestigasiSosial & Bisnis

Dua Puskesmas di Kabaena Mendapatkan Bantuan Oxygen Concentrator dari PT AHB

Ketgam ; Foto penyerahan Oxygen Consentrator Ketgam ; Foto penyerahan Oxygen Consentrator

KENDARI - Dua Puskesmas di Kabaena mendapatkan bantuan berupa mesin Oxygen Concentrator dari PT Anugerah Harisma Barada (AHB) adapun kedua puskesmas tersebut yakni Puskesmas Talaga raya dan puskesmas Kabaena selatan 

Ka Humas PT Anugerah Harisma Barada kepada media ini mengatakan penyerahan mesin Oxygen Concentrator di laksanakan pada saat vaksinasi tanggal 21 Agustus lalu 

"Jadi kami serahkan mesin Oxygen Concentrator bertepatan saat puskesmas melakukan Vaksinasi ke warga, " kata syakir kepada jurnalis media ini Sabtu 28 Agustus 2021 

Syakir menjelaskan bantuan mesin Oxygen Concentrator adalah wujud dari perhatian perusahaan PT AHB ke warga Kabaena serta sebagai bentuk sinergitas antara perusahaan dan pemerintah setempat dalam upaya menekan laju virus Corona 

Lebih lanjut dia mengatakan Penyakit virus corona (COVID-19) adalah penyakit menular dan orang yang mengalaminya tentunya butuh bantuan Medis sehingga dengan adanya mesin Oxygen Concentrator semoga dapat bermanfaat untuk pasien yang terpapar Covid 19

Baginya kesehatan warga masyarakat lingkar tambang adalah yang utama oleh sebab itu, perhatian perusahaan ke warga menjadi sangat prioritas," tutup dia 

 

Laporan : TIM 

loading...